HAND STACKER gudang, Fungsi dan ragamnya

Electric hand stacker
Hand Stacker merupakan alat angkut yang didesain untuk memindahkan sekaligus mampu mengangkat beban dengan kapasitas dan tinggi angkat tertentu. Menggunakan sistem kerja hydroulis yang dioperasikan dengan cara pemompaan pada saat menaik turunkan beban di atas pallet kayu maupun plastik. Desain fork / garpu yang adjustable (dapat di atur kelebarannya) membuat alat angkut ini dapat dengan mudah digunakan untuk semua jenis pallet. Penggunaannya pun dinilai sangat efisien untuk memudahkan operator dalam hal pemindahan dan penataan barang di pabrik, pergudangan, toko, ekspedisi, dll. Dengann kapasitas beban 1 ton hingga 2 ton, dan memiliki daya angkat mulai 1,6 meter hingga 5 meter. Terdapat beberapa jenis Hand Stacker diantaranya :

  1. Hand Stacker Manual
  2. Hand Stacker Semi Electric
  3. Hand Stacker Electric
  4. Straddle Stacker

Klik di sini untuk melihat 7 peralatan angkut gudang lainnya

Posting Komentar

[blogger]

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget